sesaat aku cermati daun
beberapa goresan lekat di tubuhnya
aku tak hiraukan goresan yang berantakan
sambut segala keanehan
tentang makna dari sebuah fakta
terlihat beberapa orang berbaris
dalam kesatuan yang tak bermakna
mereka hiraukan apa yang ada
untuk tak melihat sesuatu yang tak terbaca
aku tulis ini untukmu
tidak untuk mereka,dan hanya untukmu
demi sebuah senyum
orang kadang akan menjadi gila
tidak sejalan dengan aturan
ia tanggalkan segala brisan
hanya untuk sebuah senyuman
saat ini,senyumanmu sangatlah berarti
26 Mar 2010, 03.48.00
benar2 creative...
29 Sep 2010, 00.34.00
yoa dunk...anak muda mah harus kreatif
6 Okt 2010, 03.19.00
likes this one...hihihihihi....
Posting Komentar